Konfigurasi Web Server Di Debian



Assalamualikum Wr.Wb
untuk kali ini saya akan menjelaskan tutorial web server 
ikuti step by step berikut ini

1. Kita check IP yang kita pakai terlebih dahulu , dengan perintah ifconfig 


 2. Kemudian kita masuk ke direktory domain , dengan perintah nano db.domain dan tambahkan www IN CNAME ns , seperti contoh dibawah ini


3. Kemudian kita masuk ke direcktory db.ip , dengan perintah nano db.ip dan tambahkan ns contoh ns.andika.com  


4. Kemudian kita restart bind9 nya dengan perintah /etc/init.d/bind9 restart 



 5. selanjutnya kita tes dengan perinta dig www.andikawira.com seperti contoh dibawah ini dan pastikan QUERY : 1



 6. kemudian apt-get install apache2 untuk menginstall web , kemudian kita lanjut dengan mengetik y

 7. kemudian kita masuk ke cd /etc/apache2/sites-available/  , selanjutnya kita ketik ls kemudian kita copy default nya dengan perintah cp default www.andikawira.com




8. lalu kita masuk ke direktory www.andikawira.com dengan perintah nano www.andikawira.com
tambahkan misalnya ServerName www.andikawira.com , kemudian untuk DocumentRoot kita ubah dengan home dan userutama kita seperti contoh dibawah ini.


9. Kemudian kita masuk ke cd /var/www 



10.  Kemudian kita edit index.html nya dengan perintah nano index.html



11. kita edit file index.html kemudian kita save dengan tekan ctrl + x  kemudian  y



12. kemudian kita restart dengan perintah /etc/init.d/apache2 restart


- tes pengujian
1. kita masukan ip server kita 


2. kemudian kita tes di cmd dengan perintah ping www.andikawira.com


3. kemudian kita ketik nslookup www.andikawira.com


4. terakhir pengujian di web , kita tulis www.andikawira.com kalau sudah berhasil akan seperti ini 



cukup sekian dari tutorial saya semoga bermanfaat untuk kalian semua
wasallamu'alaikum wr.wb

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Konfigurasi Web Server Di Debian "

Post a Comment